Halaman

Selasa, 31 Maret 2015

Teknik Pengambilan Data



A.    Pendekatan Penelitiaan
Penelitian studi kasus ini menggunakan penelitian pendekatan kualitatif. Menurut Poerwandari (1998) penelitian kualitatif  adalah penelitian yang menghasilkan dan mengolah data yang sifatnya deskriptif, seperti transkripsi wawancara , catatan lapangan, gambar, foto rekaman video dan lain-lain.
Dalam penelita kualitatif perlu menekankan pada pentingnya kedekatan dengan orang-orang dan situasi penelitian, agar peneliti memperoleh pemahaman jelas tentang realitas dan kondisi kehidupan nyata.( Patton dalam Poerwandari, 1998).

B.     Subjek Penelitian
Dalam penelitian ini, karakteristik subjek adalah Sebagai berikut :

Subjek penelitian ini adalah wanita yang berusia 46 tahun, pendidikan terakhir Sekolah Lanjutan Tingkat Pertama, belum menikah, dan single mother. Jumlah subjek dalam penelitian ini adalah 1 orang.

silahkan download link dibawah ini untuk lebih jelasnya
Selamat Mencoba semoga bermanfaat

Tidak ada komentar:

Posting Komentar